Bubur Ayam Praktis ^^

Posted by









resep

bubur :
2 cup beras
10 cup air
sedikit garam dan merica
cincangan daging ayam
3 lbr daun salam

perbandingan beras dan air 1:5 , cup pakai gelas nya beras.

Kuah :
1 kg ayam utuh, potong 8 ,bagian dada diambil dagingnya dan di potong kotak (tuk masuk ke bubur)
1 ltr air
lengkuas geprek
1 bh sereh
3 lbr daun jeruk
4 lbr daun salam

bumbu halus
3 siung bawang putih
1/4 bawang bombay
1~2 cm jahe
1~2 cm kunyit

Cara Buat :
Masukkan smua bahan bubur ke dalam panci rice cooker, masak dg set tombol bubur

Tumis bumbu halus dalam panci presto ,tambahkan daun daunan ,lengkuas dan sereh ,tumis sampai wangi. masukkan air
masukkan ayam . beri sedikit garam dan merica (bs ditambah nanti bila kurang). presto 20~30 menit . sisihkan/tiriskan ayamnya

sajikan bubur ayam dengan pelengkap (telur rebus , krupuk , ayam suiran , cabe )taburi bawang goreng dan daun bawang


Blog, Updated at: February 10, 2016

0 comments:

TRANSLATE

Social Media

Followers

Temukan Resep disini

free counters

Blogroll